Kamis, 05 April 2018

Cara Menghubungkan Dua Switch dalam Satu Jaringan Menggunakan Cisco Packet Tracer

Berikut ini adalah langkah-langkah Menghubungkan Dua Switch dalam Satu Jaringan Menggunakan Cisco Packet Tracer :

1. Download dan install aplikasi Cisco Packet Tracer.

2. Buka aplikasi Cisco Packet Tracer dengan mengklik dua kali pada ikon Cisco Packet Tracer.


3. Mulailah dengan membuat topologi jaringan dengan 30 PC dan 2 Switch.


4. Gambarlah desain lab yang akan dibuat dengan 30 PC dan 2 Switch.


5. Susun dan rapikan desain PC dan Switch dengan posisi yang diinginkan.

6. Masukkan IP pada setiap PC dengan klik PC kemudian pilih Dekstop. Pilih IP Configuration dengan IP Statis, kemudian isi IP dengan 192.168.30.11 sampai 192.168.20.14 untuk 30 PC di sebuah Lab Timur.


7. Kemudian hubungkan setiap PC ke Switch. PC 1 sampai PC 20 di Switch 1 dengan Fastethernet0/1 - Fastethernet0/20 kemudian PC 21 sampai PC 30 dengan Fastethernet 0/1 - Fastethernet 0/10 pada Switch 2. Dengan kabel penghubung straight antara Switch 1 (Fastethernet0/21) dan Switch 2 (Fastethernet0/11).

8. Hubungkan kedua Switch dengan menggunakan kabel cross.



0 komentar:

Posting Komentar